top of page

Apa itu Spons EVA dan Kegunaannya

Spon EVA adalah busa kopolimer etilen-vinil-asetat sel tertutup yang digunakan sebagai pengganti efektif untuk berbagi bahan yang digunakan dalam kegiatan beberapa produksi industri. Spon eva terdiri dari berbagai macam ukuran dan ketebalan, dan tingkat ketebalan serta kekerasannya tergantung dengan pengaplikasiannya.

Spon eva adalah pengganti yang cocok untuk beberapa industry karet seperti busa karet, alam, vinil, neoprene, poliuretan serta PVC, komposit kayu, kempa, fiberglass dan mineral pada wol.


Kelebihan Spons EVA

Di bawah ini beberapa kelebihan yang dimiliki dari spon eva, antara lain:

- Dapat bertahan pada suhu yang rendah

- Tahan terhadap radiasi UV dan tegangan tinggi.

- Memberikan kilap serta tingkat kejernihan yang baik

- Dapat membuat pekerjaan lebih mudah

- Mudah dibentuk dengan bantuan panas

- Mudah direkatkan ke bahan lainnya

- Mudah di cat

- Tidak beracun

- Fleksibel dan tahan lama

- Mudah diangkut, disimpan dan dipasang kembali

- Tahan terhadap segala macam cuaca dan tahan terhadap berbagai maam bahan kimia, minyak serta percikan bahan bakar

- Mudah dibersihkan

- Bisa didapatkan dengan mudah


Kegunaan Spons EVA

Spon eva banyak digunakan oleh berbagai industry hal ini karena spon eva sangat tahan lama dan kokoh. Spon eva digunakan secara luas di berbagai industry diantaranya industry kelauta, perawatan kesehatan, rekreasi, alas kaki (sepatu dan sandal), elektronik, dan pada bidang otomotif.

- Dengan kemampuannya terhadap bahan kimia dan bikompatibilitasnya, spon eva sangat cocok digunakan dalam industry medis.

- Dengan kelembutan spon eva membuat spon ini nyaman dan ringan. Sangat ideal untuk pembuatan kursi dengan harga yang ekonomis dan bertahan lama. Karena berbagai kelebihannya yang baik, spon eva digunakan secara global untuk pembuatan sepatu, sol, sandal untuk merk merk sepatu sandal yang sudah diakui dunia.

- Spon eva juga digunakan untuk membuat papan flutter, sabuk flotasi serta mainan air yang memiliki sifat flotasi serta ketahanam UV yang baik.


Dari beberapa contoh kegunaan spon eva di atas dapat ditunjukkan bahwa banyaknya potensi penggunaan spon eva ini. Bahkan busa eva sudah tidak diragukan lagi sebagai pilihan yang sangat serbaguna dalam hal pengemasan yang cukup fleksibel.


Spon EVA dalam kehidupan sehari-sehari

Spon EVA menawarkan berbagai aplikasi pengguna akhir termasuk matras latihan, lantai, jaket pelampung, flip-flop, alat peraga permainan, di pameran dagang dan studio material.

Biasanya spon eva juga dapat menghasilkan produk – produk yang sering kita jumpai pada kehidupan sehari hari seperti berikut ini:

- Sol sepatu EVA

- Mainan

- Pengemasan barang

- Kickboard Renang

- Matras puzzle spon

- Rol & Balok busa EVA


Fungsi Thinner (Minyak Eva / E101) dalam penggunaan EVA

Thinner E 101 atau biasa yang disebut dengan minyak eva. Thinner ini bermanfaat sebagai bahan campuran cat sablon untuk menyablon spon eva di atas.


 

What is EVA Sponge and Its Uses


EVA sponge is a closed cell ethylene-vinyl-acetate copolymer foam used as an effective substitute for sharing materials used in some industrial production activities. Eva sponges come in various sizes and thicknesses, and the thickness and hardness levels depend on the application.

Eva sponge is a suitable substitute for several rubber industries such as rubber, natural, vinyl, neoprene, polyurethane and PVC foam, wood composites, felt, fiberglass and mineral in wool.


Advantages of EVA Sponge

Below are some of the advantages of the Eva sponge, including:

- Can withstand low temperatures

- Resistant to UV radiation and high voltage.

- Provides a good gloss and clarity level

- Can make work easier

- Easy to shape with heat assistance

- Easy to glue to other materials

- Easy to paint

- Not poisonous

- Flexible and durable

- Easy to transport, store and put back together

- Resistant to all kinds of weather and resistant to various types of chemicals, oil and fuel splash

- Easy to clean

- Can be obtained easily


Uses of EVA Sponge

Eva sponges are widely used by various industries, this is because eva sponges are very durable and sturdy. Eva sponge is used widely in various industries including marine industry, health care, recreation, footwear (shoes and sandals), electronics, and in the automotive sector.

- With its chemical resistance and bicompatibility, EVA sponge is very suitable for use in the medical industry.

- The softness of the Eva sponge makes this sponge comfortable and lightweight. It is ideal for making chairs at an economical price and lasts a long time. Because of its various good advantages, EVA sponge is used globally for the manufacture of shoes, soles, sandals for the world-recognized brand of sandal shoes.

- Eva sponges are also used to make flutter boards, flotation belts and water toys which have good flotation properties and UV resistance.


From several examples of the use of eva sponge above, it can be shown that there are many potential uses for this eva sponge. Even eva foam is undoubtedly a very versatile choice when it comes to quite flexible packaging.


EVA sponge in daily life

EVA sponges offer a wide range of end-user applications including exercise mats, floors, life jackets, flip-flops, game props, at trade shows and material studios.

Usually eva sponge can also produce products that we often encounter in everyday life such as the following:

- EVA shoe sole

- Toy

- Packaging of goods

- Swimming Kickboard

- Sponge puzzle mat

- EVA foam rollers & blocks


Thinner function (Eva / E101 oil) in the use of EVA

Thinner E 101 or commonly known as eva oil. This thinner is useful as a mixture of screen printing paint to print the EVA sponge above.



1.774 tampilan0 komentar

Postingan Terakhir

Lihat Semua

Comments


bottom of page